Postingan Kali ini ane akan menyuguhkan bagaimana cara agar Internet yang anda geluti setiap hari bermanfaat bagi anda..
Salah satu cara mendapatkan uang lewat internet ialah dengan mengikuti program Paid To Review...
Nah pasti bingung kan apa ntuh Paid to Review...
Bagi para webmaster mungkin sudah faham...tapi saya akan jelaskan apa itu..
Yaah, Paid to Review ialah sebuah program yang akan menghasilkan uang jika kita Me-Review sebuah website atau barang di Blog kita....
Nah tanpa 'tetek bengek' saya akan langsung menyuguhkan bagaimana cara daftar..
Perlu diketahui program yang akan kita ikuti adalah di situs BuyBlogReview.
dan juga perlu diketahui bahwa anda harus memiliki Akun Online..dan saya usulkan anda membuat Akun Paypal..Tutorialnya sudah saya sediakan di postingan sebelumnya...atau click link ini untuk mendaftar PAYPAL.
Berikut cara daftar BuyBlogReview.
1. Masuk ke situs BuyBlogReview. Click disini. Gambar akan terlihat seperti dibawah ini.
2. Tekan Tombol Free Sign-Up di Bloggers atau yang di sebelah kanan.
3. Setelah itu isikan data anda dengan valid ke form tersebut. Dan Click Tombol Register..
4. Silahkan Mengkonfirmasi Email Anda dengan melihat inbox email anda..
Nah gampang kan??Selamat berburu dollar
Sunday, March 27, 2011
Home »
» Menghasilkan Dollar / Uang dari BuyBlogReviews
Menghasilkan Dollar / Uang dari BuyBlogReviews
Related Posts:
Keyboard Shortcut di Ms. Word !-- @page { margin: 0.79in } H2 { margin-top: 0in; margin-bottom: 0in } H2.western { font-family: "Comic Sans MS", cursive; font-size: 20pt; f… Read More
Perangkat Lunak Pengolah Kata !-- @page { margin: 0.79in } P { margin-bottom: 0in; text-align: justify } -- Perangkat Lunak Word Processor (selanjutnya disebut pengolah … Read More
Perintah Command Prompt di Linux !-- /* Font Definitions */ @font-face {font-family:Wingdings; panose-1:5 0 0 0 0 0 0 0 0 0; mso-font-charset:2; … Read More
Perintah Command Prompt - DOSDalam pengoperasian DOS terdapat Command-command/perintah yang dikelompokkan dalam 2 kelompok yaitu: 1. Internal Command Adalah perintah yang tidak la… Read More
Perangkat Lunak Presentasi - Ms. PowerpointKali ini saya bakal memposting tentang suatu software keluaran windows yang digunakan untuk Presentasi dalam kehidupan sehari hari.. Software ini beke… Read More
Saya dl pernah maen di Buyblogreviews. Tp sayang dah bangkrut.
ReplyDelete